KATEDRAL KRISTUS RAJA
KEUSKUPAN PURWOKERTO
Keuskupan Purwokerto
Artikel ini membutuhkan lebih banyak catatan kaki untuk pemastian. Bantulah memperbaiki artikel ini dengan menambahkan catatan kaki dari sumber yang terpercaya. |
Keuskupan Purwokerto Dioecesis Purvokertensis |
|
---|---|
Lokasi | |
Provinsi gerejawi | Keuskupan Agung Semarang |
Pusat | Purwokerto |
Koordinat | 7,419727°LS 109,232758°BT |
Statistik | |
Jumlah umat | 64.658 jiwa (Statistik 27 Juli 2009) |
Jumlah paroki | 25 |
Informasi | |
Berdiri | 3 Januari 1961 |
Sebelumnya | Vikariat Apostolik Purwokerto (16 Oktober 1941) |
Katedral | Kristus Raja, Purwokerto |
Jumlah imam | 82 (per 1 September 2016) |
Kepemimpinan saat ini | |
Uskup | Sede vacante |
Uskup Agung Metropolit | Mgr. Robertus Rubiyatmoko |
Vikaris Jenderal | RD Tarcisius Puryatno (Administrator Diocesan) |
Sekretaris keuskupan | RD FX. Bagyo Purwosantosa |
Ekonom | RD Sheko Swandi Marlinda |
Wilayah | |
Alamat keuskupan | Jl. Gereja 3, Purwokerto 53115, Jawa Tengah |
Situs web | |
www.keuskupan-purwokerto.org www.komkat.keuskupan-purwokerto.com |
Sejarah
- Didirikan sebagai Prefektur Apostolik Purwokerto pada 25 April 1932, memisahkan diri dari Vikariat Apostolik Batavia
- Ditingkatkan menjadi Vikariat Apostolik Purwokerto pada 16 Oktober 1941
- Ditingkatkan menjadi Keuskupan Purwokerto pada 3 Januari 1961
Gembala
Prefek Apostolik Purwokerto
- Bernardo Visser, M.S.C. (18 Mei 1932–1941, wafat)
- Sede vacante (1941–31 Mei 1950)
Vikaris Apostolik Purwokerto
- Guillaume Schoemaker, M.S.C. (31 Mei 1950–3 Januari 1961)
Uskup Purwokerto
- Guillaume Schoemaker, M.S.C. (3 Januari 1961–17 Desember 1973, mengundurkan diri)
- Paschalis Soedita Hardjasoemarta, M.S.C. (17 Desember 1973–23 Mei 1999, wafat)
- Sede vacante (23 Mei 1999–10 Mei 2000)
- Julianus Kema Sunarka, S.J. (10 Mei 2000–29 Desember 2016, pensiun)
- Sede vacante (29 Desember 2016–sekarang) diisi oleh R.D. Tarcisius Puryatno sebagai administrator diosesan
Paroki
Dekenat Selatan- Paroki St Stefanus, Cilacap (1930)
- Stasi St. Bernardus Kawunganten
- St. Dominikus Karangkandri
- St. Bernadheta Jeruklegi
- St. Yoseph Bringkeng
- St. Andreas Ujungalang
- St. Gregorius Agung Ujunggagak
- Karangsalam
- Mentasan
- Ujungmanik
- Bugel Panikel
- Muaradua
- Paroki St Mikael, Gombong (1927)
- Stasi Demangsari
- Stasi Panjatan
- Stasi Banjareja
- Stasi Sumpiuh
- Paroki St Theresia, Majenang (2010)
- Santa Bernadeth Wanareja
- Santa Maria Mediatri Mergo
- Santa Margaretha Maria Alacoque Caruy
- Santo Eugenius De Mazenod Karangpucung
- Lingkungan Santo Petrus
- Lingkungan Santo Fransiskus Asisi
- Lingkungan Santo Paulus
- Lingkungan Santo Yohanes
- Paroki St Yosef Pekerja, Karanganyar (1963)
- Paroki St Yohannes Vianney, Kebumen (1958)
- Stasi Kutowinangun
- Stasi Puring-Petanahan
- Stasi Sidoharjo-Bumiharjo
- Paroki Tyas Dalem, Kroya (2005)
- Binangun-Nusawungu
- Adipala-Doplang-Bunton-Penggalang
- Maos
- Sampang
- Paroki St Yoseph, Sidareja (2002)
- Cipari
- Penyarang
- Gandrungmangu
- Cisumur
- Cinangsi
- Sekarmayang
- Gendiwungcagak
- Paroki St Antonius, Banjarnegara (1997)
- Stasi St. Theresia - Klampok
- Stasi St. Mikael - Mandiraja
- Stasi St. Yohanes Maria Vianney - Purwonegoro
- Stasi St. Lukas - Karang Kobar
- Paroki St Maria Immaculata, Banyumas
- Paroki St Agustinus, Purbalingga (1936)
- Bobotsari
- Bukateja
- Kalialang
- Kedungbenda
- Pengadegan
- Paroki Katedral Kristus Raja, Purwokerto Barat (1927)
- Stasi St. Albertus - Patikraja
- St. Yusup - Tambaknegara
- Stasi St. Maria Marganingsih - Kebasen
- Stasi St. Stefanus - Gentawangi
- Stasi St. Paskalis - Wangon
- Stasi St. Theresia - Jatilawang
- Stasi St. Markus - Kaliwedi
- Stasi St. Bernadeth - Ajibarang dengan Substasi Cilongok
- Stasi St. Fransiskus Xaverius - Bumiayu dengan Substasi Jipang-Sirampok.
- Paroki St Yosef, Purwokerto Timur (1967)
- Paroki St Yohanes Rasul, Kutoarjo (1935)
- Paroki St Perawan Maria, Purworejo/Kedu (1927)
- Paroki St Stefanus, Purwosari (2001)
- Paroki St Paulus, Wonosobo (1932)
- Paroki St Philipus, Kapencar - Wonosobo Timur (2001)
- Paroki St Yusup, Batang (2002)
- Paroki St Maria Fatima, Brebes (2002)
- Paroki St Petrus, Pekalongan (1 Nopember 1930)
- Stasi St. Mikael - Wiradesa dengan 4 lingkungan
- Stasi St. Yohanes Rasul - Karanganyar dengan 5 lingkungan
- Stasi St. Agustinus - Kedungwuni dengan 4 lingkungan
- Stasi St. Monika - Sragi
- Paroki St Lukas, Pemalang (25 April 1971)
- Stasi St. Yosep - Randudongkal
- Stasi St. Maria - Comal
- Stasi St. Yohanes - Tamansari
- Stasi Kepuh
- Stasi Muncang
- Paroki St Maria Immaculata, Slawi (8 Desember 1982) dengan 7 Lingkungan dan 5 Stasi :
- 1. Lingkungan SantaAnna (Kagok & Slawi Wetan).
- 2. Lingkungan Santo Yohanes Pembaptis (Jalan Raya).
- 3. Lingkungan Santo Yosef (Procot).
- 4. Lingkungan Santo Ignatius (Slawi Kulon & Lebaksiu).
- 5. Lingkungan Santo Stefanus (Kudaile & Pakembaran).
- 6. Lingkungan Santa Veronika (Trayeman & Pakembaran).
- 7. Lingkungan Santo Andreas (Kabunan & Palm Asri).
- 8. Stasi Santa Theresia (Pangkah).
- 9. Stasi Santo Petrus (Balapulang).
- 10. Stasi Santo Yohanes Rasul (Pagerbarang).
- 11. Stasi Santo Fransiskus Xaverius (Margasari).
- 12. Stasi Santo Yakobus (Wadasgumantung, Tonjong).
- Paroki Hati Kudus Yesus, Tegal (1927)
- Paroki St Yosef, Mejasem (2010)
- Paroki Gembala Yang Baik, Limpung (2012)
Referensi
- KWI, Buku Petunjuk Gereja Katolik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar